Penerapan Ilmu Pembelajaran Pada Pendidikan Kedokteran

Ternyata penerapan ilmu pembelajaran ini pada dunia kedokteran sangat membuahkan hasil buktinya terjadi peningkatan kemampuan teori dan medical instruction. Ilmu mengenai pembelajaran adalah ilmu bagaimana seorang belajar. Bentuk pembelajaran dapat dalam bentuk berbagai macam salah satunya adalah melalu tulisan. Teori kognitif dari pembelajaran melalui multimedia adalah informasi yang dijelaskan dari tulisan atau gambar yang ditampilkan. Setiap orang memiliki daya tangkap yang berbeda. Tergantung daya imajinasi dan penggamabaran masing-masing orang. Orang dengan daya imajinasi yang baik akan dengan mudah menerima informasi yang disampaikan melalui gambar dan tulisan.

Science of instruction adalah ilmu tentang bagaimana seseorang belajar. Tiga tujuan instruksi adalah untuk mengurangi extraneus instructional (proses kongnitif yang bukan merupakan tujuan disampaikan informasi), untuk mengatur proses esensial (untuk mengarahkan kepada tujuan informasi disampaikan), dan untuk mendalami generative processing (proses kognitif yang bertujuan menciptakan sense pada material).

BACA SELENGKAPNYA more